Pajak Innova Reborn Diesel dan Bensin Semua Tahun (Terlengkap)

Pajak Innova Reborn ~ Kijang Innova Reborn termasuk salah satu jenis mobil MPV (Multi Purpose Vehicle) pabrikan Toyota dan mulai diluncurkan pada akhir tahun 2015 sampai sekarang. Mobil ini dipasarkan dalam 3 tipe, yaitu G, V, dan Q sebagai versi premium. Dan tersedia dalam varian mesin diesel 2400CC dan bensin 2000CC.

Advertisements

Perlu diketahui bahwa, perbedaan tipe dan tahun produksi mempengaruhi harga jual kendaraan (NJKB) dan hal tersebut menyebabkan perbedaan besaran pajak kendaraan.

Berapa pajak Innova Reborn pertahun? Pajak Innova Reborn tahun 2015 – 2023 adalah mulai Rp. 3.591.000 sampai dengan Rp. 7.371.000. Tarif tersebut belum termasuk SWDKLLJ mobil.

Advertisements

Bagi Anda yang ingin lebih mudah mengecek pajak Innova Reborn secara online, silahkan gunakan Aplikasi Cek Pajak berikut ini.

Untuk mengetahui tarif pajak Innova Reborn sesuai dengan tipe dan tahun produksinya, silahkan simak baca artikel di bawah ini.

Daftar Isi :

  • Cek Pajak Innova Reborn Secara Online
  • Daftar Pajak Innova Reborn
  • Biaya Pajak 5 Tahunan Mobil Innova Reborn
  • Hitung Denda Pajak Mobil Kijang Innova Reborn
  • Hitung Progresif Pajak Innova Reborn Kepemilikan Ke-2 dan Seterusnya
  • Cara Bayar Pajak Tahunan Innova Reborn
Advertisements

Cek Pajak Innova Reborn Secara Online

Toyota Innova Reborn dipasarkan dengan harga yang sangat bervariasi tergantung dengan tipe dan tahun produksi. Semakin tinggi tipe kendaraan, maka semakin mahal harga jual dan tarif pajak tahunan yang harus dibayarkan.

Sebelum Anda membeli mobil Innova Reborn, ada baiknya untuk cek tarif pajaknya terlebih dahulu secara online via Aplikasi Cek Pajak.

Dengan Aplikasi Cek Pajak Anda dapat mengecek tarif pajak kendaraan sesuai wilayah asal dan data kendaraan yang diinputkan. Untuk menggunakan Aplikasi Cek Pajak, silahkan tekan tombol berikut ini.

Hasil Cek Pajak Innova Reborn

Daftar Pajak Innova Reborn

Setiap varian Toyota Innova Reborn memiliki biaya pajak yang berbeda-beda. Hal yang mempengaruhi besaran pajaknya antara lain adalah harga jual kendaraan bermotor, bobot kendaraan, besaran tarif pajak daerah, dan pajak progresif.

Jadi meskipun tahun mobil sama, pajaknya bisa jadi berbeda. Namun secara umum semakin baru tahun kendaraan maka biaya pajaknya akan lebih tinggi, Anda bisa membandingkan pajaknya di artikel Daftar pajak innova dari awal produksi sampai ahir

Berikut ini merupakan daftar pajak mobil Innova Reborn dari tahun 2015 sampai dengan 2023.

Pajak Innova Reborn 2015

Pajak Innova Reborn 2015 adalah Rp. 3.591.000 – Rp. 4.389.000 (tipe G), Rp. 4.452.000 – Rp. 5.040.000 (tipe V), dan Rp. 4.620.000 – Rp. 5.544.000 (tipe Q).

Tipe MobilTahunPajak
KIJANG INNOVA G2015 Rp. 3.591.000
KIJANG INNOVA G 2.0 AT2015 Rp. 3.927.000
KIJANG INNOVA G 2.0 MT2015 Rp. 3.717.000
KIJANG INNOVA G 2.4 AT DIESEL2015 Rp. 4.389.000
KIJANG INNOVA G 2.4 MT DIESEL2015 Rp. 4.158.000
KIJANG INNOVA G AT2015 Rp. 3.864.000
KIJANG INNOVA G AT DIESEL2015 Rp. 4.200.000
KIJANG INNOVA G DIESEL2015 Rp. 3.969.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 AT2015 Rp. 5.103.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 MT2015 Rp. 4.620.000
KIJANG INNOVA Q 2.4 AT DIESEL2015 Rp. 5.544.000
KIJANG INNOVA Q 2.4 MT DIESEL2015 Rp. 5.082.000
KIJANG INNOVA V2015 Rp. 4.452.000
KIJANG INNOVA V  DIESEL2015 Rp. 4.599.000
KIJANG INNOVA V 2.0 AT2015 Rp. 4.851.000
KIJANG INNOVA V 2.0 MT2015 Rp. 4.263.000
KIJANG INNOVA V 2.4 AT DIESEL2015 Rp. 5.040.000
KIJANG INNOVA V 2.4 MT DIESEL2015 Rp. 4.578.000
KIJANG INNOVA V AT DIESEL2015 Rp. 4.620.000
Advertisements

Pajak Innova Reborn 2016

Pajak Innova Reborn 2016 adalah Rp. 4.137.000 – Rp. 4.998.000 (tipe G), Rp. 4.662.000 – Rp. 5.649.000 (tipe V), dan Rp. 5.271.000 – Rp. 6.384.000 (tipe Q).

Tipe MobilTahunPajak
KIJANG INNOVA G 2.0 AT2016 Rp. 4.410.000
KIJANG INNOVA G 2.0 LUX MT2016 Rp. 4.263.000
KIJANG INNOVA G 2.0 MT2016 Rp. 4.137.000
KIJANG INNOVA G 2.4 AT DIESEL2016 Rp. 4.809.000
KIJANG INNOVA G 2.4 LUX AT DIESEL2016 Rp. 4.998.000
KIJANG INNOVA G 2.4 LUX MT DIESEL2016 Rp. 4.662.000
KIJANG INNOVA G 2.4 MT DIESEL2016 Rp. 4.494.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 AT2016 Rp. 5.565.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 MT2016 Rp. 5.271.000
KIJANG INNOVA Q 2.4 AT DIESEL2016 Rp. 6.384.000
KIJANG INNOVA Q 2.4 MT DIESEL2016 Rp. 5.817.000
KIJANG INNOVA V 2.0 AT2016 Rp. 5.061.000
KIJANG INNOVA V 2.0 LUX AT2016 Rp. 5.187.000
KIJANG INNOVA V 2.0 LUX MT2016 Rp. 4.935.000
KIJANG INNOVA V 2.0 MT2016 Rp. 4.662.000
KIJANG INNOVA V 2.4 AT DIESEL2016 Rp. 5.502.000
KIJANG INNOVA V 2.4 LUX AT DIESEL2016 Rp. 5.649.000
KIJANG INNOVA V 2.4 LUX MT DIESEL2016 Rp. 5.355.000
KIJANG INNOVA V 2.4 MT DIESEL2016 Rp. 5.229.000

Pajak Innova Reborn 2017

Pajak Innova Reborn 2017 adalah Rp. 4.305.000 – Rp. 5.040.000 (tipe G), Rp. 4.998.000 – Rp. 5.754.000 (tipe V), dan Rp. 5.502.000 – Rp. 6.846.000 (tipe Q).

Tipe MobilTahunPajak
KIJANG INNOVA G 2.0 AT2017 Rp. 4.599.000
KIJANG INNOVA G 2.0 MT2017 Rp. 4.305.000
KIJANG INNOVA G 2.4 AT DIESEL2017 Rp. 5.040.000
KIJANG INNOVA G 2.4 MT DIESEL2017 Rp. 4.725.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 AT2017 Rp. 5.775.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 MT2017 Rp. 5.502.000
KIJANG INNOVA Q 2.4 AT DIESEL2017 Rp. 6.846.000
KIJANG INNOVA Q 2.4 MT DIESEL2017 Rp. 6.258.000
KIJANG INNOVA V 2.0 AT2017 Rp. 5.250.000
KIJANG INNOVA V 2.0 MT2017 Rp. 4.998.000
KIJANG INNOVA V 2.4 AT DIESEL2017 Rp. 5.754.000
KIJANG INNOVA V 2.4 MT DIESEL2017 Rp. 5.460.000

Pajak Innova Reborn 2018

Pajak mobil Kijang Innova Reborn 2018 adalah Rp. 4.473.000 – Rp. 5.229.000 (tipe G), Rp. 5.187.000 – Rp. 5.985.000 (tipe V), dan Rp. 5.733.000 – Rp. 6.027.000 (tipe Q).

Tipe MobilTahunPajak
KIJANG INNOVA G 2.0 AT2018 Rp. 4.788.000
KIJANG INNOVA G 2.0 MT2018 Rp. 4.473.000
KIJANG INNOVA G 2.4 AT DIESEL2018 Rp. 5.229.000
KIJANG INNOVA G 2.4 MT DIESEL2018 Rp. 4.935.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 AT2018 Rp. 6.027.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 MT2018 Rp. 5.733.000
KIJANG INNOVA V 2.0 AT2018 Rp. 5.481.000
KIJANG INNOVA V 2.0 MT2018 Rp. 5.187.000
KIJANG INNOVA V 2.4 AT DIESEL2018 Rp. 5.985.000
KIJANG INNOVA V 2.4 MT DIESEL2018 Rp. 5.691.000

Pajak Innova Reborn 2019

Pajak Kijang Innova Reborn 2019 adalah Rp. 4.662.000 – Rp. 5.460.000 (tipe G), Rp. 5.418.000 – Rp. 6.237.000 (tipe V), dan Rp. 5.964.000 – Rp. 6.279.000 (tipe Q).

Tipe MobilTahunPajak
KIJANG INNOVA G 2.0 AT2019 Rp. 4.998.000
KIJANG INNOVA G 2.0 MT2019 Rp. 4.662.000
KIJANG INNOVA G 2.4 AT DIESEL2019 Rp. 5.460.000
KIJANG INNOVA G 2.4 MT DIESEL2019 Rp. 5.124.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 AT2019 Rp. 6.279.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 MT2019 Rp. 5.964.000
KIJANG INNOVA V 2.0 AT2019 Rp. 5.712.000
KIJANG INNOVA V 2.0 MT2019 Rp. 5.418.000
KIJANG INNOVA V 2.4 AT DIESEL2019 Rp. 6.237.000
KIJANG INNOVA V 2.4 MT DIESEL2019 Rp. 5.922.000

Pajak Innova Reborn 2020

Pajak Innova Reborn 2020 adalah Rp. 4.872.000 – Rp. 5.691.000 (tipe G), Rp. 5.649.000 – Rp. 6.489.000 (tipe V), dan Rp. 6.216.000 – Rp. 6.531.000 (tipe Q).

Tipe MobilTahunPajak
KIJANG INNOVA G 2.0 AT2020 Rp. 5.187.000
KIJANG INNOVA G 2.0 MT2020 Rp. 4.872.000
KIJANG INNOVA G 2.4 AT DIESEL2020 Rp. 5.691.000
KIJANG INNOVA G 2.4 MT DIESEL2020 Rp. 5.334.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 AT2020 Rp. 6.531.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 MT2020 Rp. 6.216.000
KIJANG INNOVA V 2.0 AT2020 Rp. 5.943.000
KIJANG INNOVA V 2.0 MT2020 Rp. 5.649.000
KIJANG INNOVA V 2.4 AT DIESEL2020 Rp. 6.489.000
KIJANG INNOVA V 2.4 MT DIESEL2020 Rp. 6.174.000

Pajak Innova Reborn 2021

Pajak Innova Reborn 2021 adalah Rp. 5.208.000 – Rp. 6.027.000 (tipe G), Rp. 5.964.000 – Rp. 6.804.000 (tipe V), dan Rp. 6.300.000 – Rp. 6.594.000 (tipe Q).

Tipe MobilTahunPajak
KIJANG INNOVA G 2.0 AT2021 Rp. 5.523.000
KIJANG INNOVA G 2.0 MT2021 Rp. 5.208.000
KIJANG INNOVA G 2.4 AT DIESEL2021 Rp. 6.027.000
KIJANG INNOVA G 2.4 MT DIESEL2021 Rp. 5.712.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 AT2021 Rp. 6.594.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 MT2021 Rp. 6.300.000
KIJANG INNOVA V 2.0 AT2021 Rp. 6.279.000
KIJANG INNOVA V 2.0 MT2021 Rp. 5.964.000
KIJANG INNOVA V 2.4 AT DIESEL2021 Rp. 6.804.000
KIJANG INNOVA V 2.4 MT DIESEL2021 Rp. 6.489.000

Pajak Innova Reborn 2022

Pajak Innova Reborn 2022 adalah Rp. 5.502.000 – Rp. 6.363.000 (tipe G), Rp. 6.300.000 – Rp. 7.182.000 (tipe V), dan Rp. 6.657.000 – Rp. 6.972.000 (tipe Q).

Tipe MobilTahunPajak
KIJANG INNOVA G 2.0 AT2022 Rp. 5.838.000
KIJANG INNOVA G 2.0 MT2022 Rp. 5.502.000
KIJANG INNOVA G 2.4 AT DIESEL2022 Rp. 6.363.000
KIJANG INNOVA G 2.4 MT DIESEL2022 Rp. 6.027.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 AT2022 Rp. 6.972.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 MT2022 Rp. 6.657.000
KIJANG INNOVA V 2.0 AT2022 Rp. 6.636.000
KIJANG INNOVA V 2.0 MT2022 Rp. 6.300.000
KIJANG INNOVA V 2.4 AT DIESEL2022 Rp. 7.182.000
KIJANG INNOVA V 2.4 MT DIESEL2022 Rp. 6.867.000

Pajak Innova Reborn 2023

Pajak Innova Reborn 2023 adalah Rp. 5.649.000 – Rp. 6.531.000 (tipe G), Rp. 6.468.000 – Rp. 7.371.000 (tipe V), dan Rp. 6.825.000 – Rp. 7.140.000 (tipe Q).

Tipe MobilTahunPajak
KIJANG INNOVA G 2.0 AT2023 Rp. 5.985.000
KIJANG INNOVA G 2.0 MT2023 Rp. 5.649.000
KIJANG INNOVA G 2.4 AT DIESEL2023 Rp. 6.531.000
KIJANG INNOVA G 2.4 MT DIESEL2023 Rp. 6.174.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 AT2023 Rp. 7.140.000
KIJANG INNOVA Q 2.0 MT2023 Rp. 6.825.000
KIJANG INNOVA V 2.0 AT2023 Rp. 6.804.000
KIJANG INNOVA V 2.0 MT2023 Rp. 6.468.000
KIJANG INNOVA V 2.4 AT DIESEL2023 Rp. 7.371.000
KIJANG INNOVA V 2.4 MT DIESEL2023 Rp. 7.035.000

Keterangan : Daftar biaya pajak di atas belum termasuk parkir berlangganan dan SWDKLLJ mobil = Rp. 143.000.

Advertisements

Biaya Pajak 5 Tahunan Mobil Innova Reborn

Pemilik mobil Innova Reborn tidak hanya berkewajiban melakukan pembayaran pajak tahunan, tetapi juga pajak 5 tahunan, sekaligus ganti plat. Adanya proses pencetakan STNK dan TNKB saat pembayaran pajak 5 tahunan, maka biaya yang harus Anda keluarkan sedikit lebih mahal.

Berikut ini daftar rincian biaya pajak 5 tahunan Toyota Innova Reborn.

KeteranganBiaya
Pajak Innova RebornCek STNK atau Aplikasi Cek Pajak
SWDKLLJ MobilRp. 143.000
Penerbitan TNKBRp. 100.000
Penerbitan STNKRp. 200.000
Parkir BerlanggananRp. 15.000 – Rp. 25.000

Keterangan : Tarif parkir berlangganan di setiap daerah berbeda – beda.

Hitung Denda Pajak Mobil Kijang Innova Reborn

Keterlambatan dalam membayar pajak tahunan dapat membuat pemilik kendaraan dikenakan sanksi administrasi berupa denda pajak dan SWDKLLJ. Besarnya tarif denda pajak setiap daerah berbeda – beda yang telah diatur dalam Perda setempat.

Apabila Anda terkena denda pajak dan ingin mengetahui perkiraan tarif denda yang harus dibayarkan, silahkan hitung menggunakan Kalkulator Denda Pajak berikut.

Selain denda pajak pokok, Anda juga dapat mengetahui tarif denda SWDKLLJ melalui Kalkulator Denda Pajak tersebut.

Sebagai tambahan informasi, Sesuai dengan UU No. 22 Tahun 2009 diketahui bahwa tidak melakukan pembayaran pajak selama 2 tahun setelah masa berlaku STNK habis, maka data kendaraan Anda akan dihapus.

Hitung Progresif Pajak Innova Reborn Kepemilikan Ke-2 dan Seterusnya

Perlu diketahui bahwa kendaraan bermotor roda 4 yang dimiliki atas nama dan atau alamat sama, akan dikenakan tarif pajak progresif (Pasal 6 UU No. 28 Tahun 2009).

Penentuan tarif pajak progresif akan disesuaikan dengan jumlah urutan mobil yang dimiliki, NJKB, koefisien bobot, serta persentase progresif daerah. Apabila Innova Reborn merupakan mobil kedua yang Anda miliki, maka pajak tahunan yang harus dibayarkan akan sedikit mahal.

Perkiraan  tarif pajak progresif Innova Reborn dapat dihitung sesuai dengan harga mobil atau PKB dan wilayah asal kendaraan melalui Kalkulator Pajak Progresif berikut.

Cara Bayar Pajak Tahunan Innova Reborn

Pembayaran pajak tahunan Innova Reborn dapat dilakukan secara online via Tokopedia, Aplikasi Signal, dan E-Samsat, atau langsung di Kantor Samsat. Sedangkan, untuk pembayaran pajak 5 tahunan Innova Reborn harus dilakukan di Kantor Samsat, sesuai lokasi kendaraan terdaftar.

Untuk pembayaran pajak tahunan secara online, Anda perlu menyiapkan data persyaratan berikut ini.

  • Nomor plat kendaraan
  • NIK
  • 5 Digit nomor rangka kendaraan
  • Foto STNK, KTP, kendaraan, dan swafoto (jika pembayaran melalui Aplikasi E-Samsat)

Perlu diketahui bahwa setiap Aplikasi E-Samsat daerah (Sakpole, Sambara, dsb) memiliki syarat dan ketentuan masing – masing untuk pembayaran pajak tahunan.

Apabila Anda ingin melakukan pembayaran pajak tahunan di Kantor Samsat atau layanan samsat terdekat, silahkan persiapkan berkas persyaratan di bawah ini.

  • KTP asli sesuai nama yang tertera di STNK
  • STNK asli

Berikut cara bayar pajak tahunan Innova Reborn di Layanan Samsat.

  1. Kunjungi Kantor Samsat atau Layanan Samsat terdekat
  2. Silahkan mengambil nomor antrian
  3. Berikan berkas persyaratan kepada petugas
  4. Petugas akan memproses data pajak Innova Reborn Anda
  5. Bayar pajak Innova Reborn sesuai tagihan
  6. Ambil STNK yang telah disahkan dan TBPKP baru.

Keterangan : Pembayaran pajak di Kantor Samsat atau Layanan Samsat harus dalam 1 provinsi dengan lokasi kendaraan terdaftar.