BPJS Bangkalan : Alamat, Faskes, Dokter, dan Pendaftaran

kantor bpjs bangkalan
Gambar Kantor BPJS Bangkalan Diambil Oleh Nasihun Amin

BPJS Bangkalan – Salah satu upaya pemerintah dalam memberikan jaminan kesehatan kepada penduduk Indonesia melalui layanan BPJS Kesehatan. Untuk mengetahui syarat, cara, dan lokasi penyedia layanan kesehatan yang tergabung dengan BPJS Kesehatan Bangkalan, silahkan simak artikel berikut.

Daftar Isi :

  • Cek Status BPJS Kesehatan Bangkalan Secara Online
  • Alamat Kantor BPJS Kesehatan Bangkalan
  • Syarat Pendaftaran BPJS Bangkalan
  • Cara Daftar BPJS Kesehatan Bangkalan Secara Online
  • Cara Daftar BPJS Bangkalan Online Via Layanan Pandawa
  • Cara Daftar BPJS Bangkalan Secara Offline
  • Biaya Iuran Peserta BPJS Kesehatan Bangkalan
  • Daftar Faskes BPJS Kesehatan Di Kabupaten Bangkalan

Cek Status BPJS Kesehatan Bangkalan Secara Online

Setelah tergabung dalam kepesertaan BPJS kesehatan, ada baiknya jika sebelum menggunakan layanan BPJS, silahkan untuk  mengecek keaktifannya teelebih dahulu.

Bagaimana cara cek status kepesertaan BPJS Kesehatan Bangkalan?

Melalui aplikasi Mobile JKN, selain dapat mengecek keaktifan kepesertaan BPJS, Anda juga dapat mengetahui beberapa informasi lain, seperti :

  • Pendaftaran layanan (antrian)
  • Informasi lokasi faskes (Fasilitas Kesehatan)
  • Penambahan peserta, dan sebagainya.
Download aplikasi jkn
pilih info peserta
status bpjs akan muncul

Berikut cara cek BPJS Kesehatan Bangkalan.

  1. Download dan install aplikasi Mobile JKN
  2. Lakukan pendaftaran akun baru (jika belum memiliki akun)
  3. Silahkan kembali login
  4. Pilih menu Info Peserta.

Alamat Kantor BPJS Kesehatan Bangkalan

Berikut alamat Kantor BPJS yang berada di Kantor BPJS Kab. Bangkalan.

Kantor BPJS Kesehatan Bangkalan berada di Jl. Pemuda Kaffa, Junok, Tunjung, Kec. Burneh, Kab. Bangkalan, Provinsi Jawa Timur.

Di bawah ini merupakan jadwal buka pelayanan Kantor BPJS Kesehatan Kab. Bangkalan.

HariJam Operasional
Senin – Jum’at08.00 – 15.00

Syarat Pendaftaran BPJS Bangkalan

Di bawah ini merupakan syarat pendaftaran anggota BPJS Kesehatan Bangkalan.

  • KTP
  • Kartu keluarga / KK
  • Fotokopi akta kelahiran
  • Fotokopi buku tabungan (Bagi pendaftaran peserta mandiri)
Syarat Membuat BPJS

Cara Daftar BPJS Kesehatan Bangkalan Secara Online

Berikut cara daftar BPJS Kesehatan Mandiri di Kab. Bangkalan secara online via Aplikasi Mobile JKN.

  1. Download dan install Aplikasi Mobile JKN

    Untuk mendownload dan install aplikasi Mobile JKN Anda dapat melalui Google Play Store. Dengan begitu, Anda dapat mengakses layanan BPJS Kesehatan secara online.

  2. Lakukan pendaftaran akun baru

    Bagi Anda yang belum memiliki akun, silahkan melakukan pendaftaran akun terlebih dahulu. Isikan NIK (Nomor Induk Kependudukan) dan kode captcha. Kemudian. Tekan tombol Verifikasi.
    Apabila muncul notifikasi yang menyebutkan bahwa Anda belum terdaftar BPJS Kesehatan, silahkan tekan tombol OK.

  3. Lakukan pendaftaran peserta BPJS

    Setelah menekan tombol OK, centang syarat dan ketentuan yang berlaku (setelah dibaca), dan ikuti alur. Langkah pertama, tuliskan nomor kartu keluarga (16 digit) dan klik Proses.

  4. Pilih anggota keluarga yang akan didaftarkan sebagai peserta BPJS Kesehatan

    Setelah menekan tombol Proses, maka akan muncul daftar anggota keluarga dalam KK dan status kepesertaan BPJS. Kemudian, pilih anggota keluarga yang belum terdaftar BPJS Kesehatan.

  5. Lengkapi data yang belum terisi dan pilih faskes tingkat I

    Pada laman ini, Anda akan diminta memilih kelas perawatan (I, II, atau III), faskes tingkat I, melengkapi data kontak keluarga (email dan nomor handphone), serta data kepala keluarga. Kemudian. Klik tombol Selanjutnya.

  6. Lakukan pendaftaran autodebet

    Untuk memudahkan pembayaran, silahkan lakukan pendaftaran pembayaran autodebet dengan memilih salah satu bank atau layanan non bank. Klik tombol Daftar Autodebet.

  7. Lakukan pengisian formulir pendaftaran auto debit

    Isi seluruh data yang diminta, seperti nomor kartu BPJS Kesehatan, nomor rekening, nama pemilik rekening, dan nomor telepon (yang tercatat dalam bank).

  8. Isi kode verifikasi

    Setelah pendaftaran auto debit selesai, pihak bank akan mengirimkan kode verifikasi melalui pesan SMS. Kemudian, akan muncul notifikasi bahwa nomor VA (Virtual Account) dan Kartu BPJs dikirim melalui alamat email.

cara buat BPJS Online Via JKN

Cara Daftar BPJS Bangkalan Online Via Layanan Pandawa

Selain dapat dilakukan secara online via aplikasi mobile JKN, pendaftaraan peserta BPJS Bangkalan dapat dilakukan melalui pesan whatsapp Layanan Pandawa : 08118165165.

Berikut cara mendaftar BPJS melalui Layanan Pandawa.

Cara Daftar BPJS Bangkalan Secara Offline

Di bawah ini cara mendaftar peserta BPJS Bangkalan secara offline di Kantor BPJS Kesehatan Bangkalan.

  1. Datang ke Kantor BPJS Kesehatan Bangkalan
  2. Silahkan ambil nomor antrian
  3. Berikan berkas persyaratan kepada petugas
  4. Lakukan pengisian formulir pendaftaran peserta BPJS
  5. Selanjutnya, petugas akan menginput data
  6. Simpan kode pembayaran tagihan BPJS
  7. Lakukan pembayaran tagihan BPJS
  8. Tunjukkan bukti pembayaran kepada petugas BPJS Kesehatan
  9. Ambil kartu BPJS Kesehatan.

Biaya Iuran Peserta BPJS Kesehatan Bangkalan

Perlu diketahui bahwa besar biaya iuran peserta kesehatan tergantung dengan jenis kelas pelayanan yang dipilih.

Berikut daftar biaya iuran peserta (mandiri) BPJS Kesehatan Bangkalan.

Jenis Kelas LayananBiaya
Kelas IIIRp. 35.000
Kelas IIRp. 100.000
Kelas IRp. 150.000

Sedangkan, untuk peserta BPJS Kesehatan penerima upah (PPU) di Bangkalan dikenakan tagihan sebesar 5%, dimana 4% dibayarkan oleh perusahaan (pemberi kerja), dan 1% dibayarkan oleh penerima upah (potong gaji).

Daftar Faskes BPJS Kesehatan Di Kabupaten Bangkalan

Di bawah ini merupakan daftar faskes (rumah sakit, puskesmas, klinik, apotek, dsb) di Kab. Bangkalan.

Daftar Faskes BPJS Puskesmas Bangkalan

Daftar PuskesmasTeleponAlamat
13341801 – TANJUNG BUMI000-0877029669JL. TANJUNG BUMI NO 80
13341701 – KOKOP000-0823302108JL. KH. ABDUL MUKTI
13341601 – SEPULU000-0313079156JL. SAMODRA NO 103
13341501 – KLAMPIS031-0313051240JL. RAYA KLAMPIS NO 26
13341401 – GEGER000-0838498863JL RAYA PASAR LAMA KOMBANGAN
13341302 – TONGGUH000-0313051036JL. AERMATA
13341301 – AROSBAYA000-0313051182JL. RAYA AROSBAYA NO 11
13341202 – BANJAR62-0313081128JL. RAYA BANJAR NO 1
13341201 – GALIS000-0823301116JL. RAYA GALIS NO.20
13341101 – KONANG000-0823381590JL. RAYA KONANG NO 70
13341001 – BLEGA000-0313041239JL. RAYA BLEGA NO 6
13340902 – MODUNG000-0313166161JL. RAYA MODUNG
13340901 – KEDUNGDUNG000-0823312521JL. RAYA KEDUNGDUNG NO. 590
13340801 – TANAH MERAH000-0823330400JL. RAYA TANAH MERAH NO 4
13340701 – TRAGAH000-0317092601JL. RAYA TRAGAH NO. 30
13340601 – KWANYAR000-0313166353JL. RAYA DLEMER NO 10
13340501 – SUKOLILO031-3013686JL. RAYA SUKOLILO BARAT NO 140
13340401 – KAMAL031-3011885JL. KUSUMA BANGSA NO. 23 KAMAL
13340302 – JADDIH000-0313097101JL. RAYA JADDIH
13340301 – SOCAH000-0823314043JL. JOKOTOLE NO 34
13340201 – BURNEH000-0313099414JL. K.H. MUNIF NO 28
13340101 – KEMAYORAN000-0313098146JL. TEUKU UMAR I/47

Daftar Faskes BPJS Rumah Sakit Bangkalan

Daftar Rumah Sakit
RS ANNA MEDIKA MADURA
RS LUKAS BANGKALAN
RSUD BANGKALAN

Daftar Faskes BPJS Dokter Praktik Perorangan Bangkalan

NamaTeleponAlamat
1334U007 – dr. RONA ANANTO0818-399774JL. RAYA TRUNOJOYO KAV. NO.1
0206U043 – dr. SUAIDA0852-5886869JL. RAYA KLAMPIS (DEPAN PASAR KLAMPIS)
0206U042 – dr. TITIN DAMAYANTI0812-31888630JL TIDAR NO 8 MLAJAH – BANGKALAN
0206U037 – dr. SULFATUL HASANAH0817-03389015JL. RAYA KAMPAK BARAT PASAR
0206U036 – dr. ANITA OKTAVIA0812-3128235JL. MARITIM NO 41
0206U024 – dr. SRI WAHYUNI000-0813313016JL. H. ABD. MUKTI NO.201
0206U023 – dr. ARTOK WIJAYANTO031-3014340JL. JAMBU RAYA NO.117 PERUMNAS
0206U022 – dr. ROIS HARTITIN DWI NINGSIH000-0851303108DUSUN KARANG LAOK
0206U020 – dr. YULIA KARTIKA081-25235271RAYA TANAH MERAH NO 34
0206U019 – dr. SITI SAMIYAH085-63108742TELAGA NANGKA BARAT SD BURNEH 3
0206U018 – dr. Hj. EKA DAHMAWATI0813-31948007K.H. LEMAH DUWUR NO. 70
0206U016 – dr. SURIJATI (JST)085-65503737JL. CENDANA A-01 BANYUAJUH
0206U015 – dr. Hj. INA KARTIKAWATI A000-0813339992JL.SOEKARNO HATTA QUEEN RESIDA
0206U014 – dr. ANITA ZURAIDA000-0851303158JL. RAYA DLEMER 11
0206U012 – dr. INDARTO PRIJO WITJAKSONO031-3093074JL. LAUT JAWA I/2 A/1 PERUM TONJUNG

Daftar Faskes BPJS Dokter Gigi Bangkalan

Daftar Dokter GigiTeleponAlamat
0206G011 – drg. YUSRO0811-3202229PERUMAHAN TELANG INDAH, JALAN
0206G010 – drg. SITI SAFITRI MULITA0813-3249495JL. RAYA BLEGA 43 BANGKALAN
0206G007 – drg. FEBY ELYANA WARDANI000-0852-349354QUEEN RESIDENCE A-25 BANGKALAN
0206G004 – drg. PURWANTI031-0811340624JL. PESALAKAN BLOK A NO. 2 KEM

Daftar Faskes BPJS Klinik Utama Bangkalan

Daftar Klinik UtamaTeleponAlamat
0206S008 – KLINIK MATA EDC BANGKALAN031-30632406JALAN BHAYANGKARA M. HOSEN NO.
0206S007 – KLINIK MATA KMU MADURA031-99301198JL HALIM PERDANA KUSUMARUKO

Daftar Faskes BPJS Klinik Pratama Bangkalan

Daftar Klinik PratamaTeleponAlamat
0206B006 – KLINIK AL HIKAM031-30636077JL. RAYA PERUMNAS NO 1 TUNJUNG
0206B005 – KLINIK KIMIA FARMA TRUNOJOYO031-30634601JL.TRUNOJOYO NO 75 A, BANGKALA
0206B004 – KLINIK YULIA MEDIKA0812-3256991JL. BHAYANGKARA M. HOSEN NO.
0206B002 – Klinik Pratama Najwa031-0813324757JL. KH. MOH. KHOLIL GG. IX. A
0206B001 – KLINIK PRATAMA ANNA MEDIKA031- 99303942PERUM CANDRALAND
02060102 – BK LANAL BATUPORON (AL)031-0313011013JL. MAWAR NO 35
02060003 – POLRES BANGKALAN031-3095922JL. KAPTEN SYAFIRI NO. 5
02060002 – POSKES 05.10.22 BANGKALAN031-0878505524JL. VETERAN NO.04 BANGKALAN

Daftar Faskes BPJS Apotek Bangkalan

Daftar ApotekTeleponAlamat
1334A005 – IFRSUD BANGKALAN031-3095088JL PEMUDA KAFFA 9
1334A003 – APOTIK YAKERSUDA031-3099340JL. PEMUDA KAFFA NO. 9
0206A010 – APOTEK KIMIA FARMA 149031-3095459JL TRUNOJOYO NO 75 A
0206A008 – INSTALASI FARMASI RS LUKAS031-3095148JL. KH.MOH.KHOLIL 36A
0206A007 – INSTALASI FARMASI ANNA MEDIKA031-99303942JL. RE. MARTADINATA NO. 10
0206A006 – KIMIA FARMA 163 BANGKALAN031-3091016JL. JOKOTOLE NO 5 BANGKALAN